Saturday, 7 July 2012

PEJUDO SUMUT JUARA III KAPOLRI CUP TAHUN 2012

PADA HARI JUMAT TANGGAL 3 JULI  2012 TELAH BERLANGSUNG ACARA PEMBUKAAN KEJUARAAN BELADIRI POLRI DAN JUDO PIALA KAPOLRI TAHUN 2012 DI GOR SABURAI BANDAR LAMPUNG YANG DI BUKA OLEH MENTERI PEMUDA DAN OLAHRAGA DI WAKILI OLEH STAF AHLI MENPORA RI H. SAKHAYAN, MSP DAN DI HADIRI OLEH KAPOLRI ATAU YANG MEWAKILI, KETUA UMUM PB PJSI ATAU YANG MEWAKILI, PARA MANTAN KETUA UMUM PB PJSI SESEPUH JUDO, SERTA PENGURUS PB PJSI ATAU YANG MEWAKILI, KALEMDIKPOL SELAKU KETUA POP CABANG JUDO DAN BELADIRI ATAU YANG MEWAKILI, PARA PEJABAT TERAS POLRI, PARA PEMBINA, PIMPINAN KONTINGEN, OFFICIAL, PARA WASIT SERTA ATLET.


PELAKSANAAN KEJUARAAN JUDO INI MERUPAKAN SALAH SATU PROGRAM POP CABANG JUDO DAN BELADIRI POLRI DALAM RANGKA MENUNJANG PROGRAM PEMERINTAH DI BIDANG OLAHRAGA DENGAN MAKSUD MENGAKOMODIR PARA ATLET JUDO DAN BELADIRI POLRI. KEJUARAAN KAPOLRI CUP TAHUN 2012 INI MERUPAKAN MOMENTUM YANG SANGAT TEPAT KARENA POLRI JUGA MENERAPKAN PERKAP 01 TAHUN 2009 TENTANG TINDAKAN KEPOLISIAN DI LAPANGAN, DIMANA PENERAPANNYA TETAP BERPERINSIP PADA BELADIRI POLRI YANG ADA DENGAN ENAM TINGKATAN TINDAKAN DALAM MENGHADAPI MASSA ATAU MENGHADAPI GANGGUAN KAMTIBMAS LAINNYA.


DI KEMBANGKANNYA OLAH RAGA JUDO DI KEPOLISIAN KARENA JUDO ADALAH OLAH RAGA BELADIRI YANG BERTUJUAN UNTUK MENYEMPURNAKAN WATAK MANUSIA DENGAN PRINSIP-PRINSIP KELEMBUTAN DAN SIFATNYA HANYA UNTUK MELUMPUHKAN TANPA MENCERDAI. TUJUAN TERSEBUT SANGAT RELEFAN DENGAN TUGAS PILRI DI LAPANGAN YAITU SEBAGAI PELINDUNG, PENGAYOM DAN PELAYAN MASYARAKAT SEHINGGA KEMAMPUAN BELADIRI POLRI YANG DASARNYA DARI JUDO WAJIB DI MILIKI OLEH SEORANG ANGGOTA POLRI. POLRI BERHASIL MEMBINS ATLET-ATLET JUDO POLRI DENGAN MENYUMBANGKAN 60% DARI 10 MENDALI EMAS DI REBUT INDONESIA PADA SEA GAMES TAHUN 1989 DI MALAYSIA DAN SEA GAMES 1991 DI PHILIPINA. 

TEMA KEJUARAAN NASIONAL BELADIRI POLRI DAN JUDO PIALA KAPOLRI TERBUKA TAHUN 2012 ADALAH ” DENGAN KEJUARAAN NASIONAL JUDO KAPOLRI CUP KITA BENTUK ATLET JUDO YANG RENDAH HATI, SPORTIF DAN DAPAT MENGHARGAI PRESTASI DIRI SENDIRI”.DENGAN PENYELENGGARAAN KEJUARAAN BELADIRI POLRI DAN JUDO PIALA KAPOLRI TERBUKA TAHUN 2012 DI HARAPKAN DAPAT MENINGKATKAN PRESTASI , SEMANGAT, KEBERSAMAAN DAN MAMPU MELAHIRKAN ATLET JUDO YANG BERKWALITAS YANG SIAP MEWAKILI DAERAH MASING-MASING KHUSUSNYA DAN NASIONAL PADA UMUMNYA DALAM MENGHADAPI EVEN-EVEN KEJUARAAN BAIK PON, SEA GAMES DAN ASIA GAMES SERTA KEJUARAAN –KEJUARAAN LAINNYA.

TUJUAN PENYELENGGARAAN KEJUARAAN BELADIRI POLRI DAN JUDO PIALA KAPOLRI TERBUKA TAHUN 2012 DI PROVINSI LAMPUNG ADALAH :


1. MEMBERIKAN WAHANA MENGUJI KEMAMPUAN ATLET SETELAH PEMBINAAN SELAMA 1 (SATU) TAHUN SEJAK KEJUARAAN KAPOLRI SEBEBELUMNYA.

2. MEMPERSIAPKAN ATLET JUDO YANG SIAP BERTANDING ATAS NAMA DAERAH UNTUK MEWAKILI PADA EVEN NASIONAL MAUPUN INTERNASIONAL

3. MEMBERIKAN WAHANA BERSOSIALISASI PADA PEJUDO ANTARA SATU DAERAH DENGAN DAERAH LAIN AGAR DAPAT MENUMBUHKAN SILATURAHMI UNTUK MEMBENTUK KOMONITAS SECARA NASIONAL YANG DAPAT MEMPERERAT KESATUAN DAN PERSATUAN BANGSA.

4. MEMBENTUK ATLET YANG BERKUALITAS, RENDAH HATI, SPORTIF DAN DAPAT MENGHARGAI PRESTASI DIRI SENDIRI TANPA MERENDAHKAN PRESTASI ORANG LAIN.

PESERTA KEJUARAAN BELADIRI POLRI DAN JUDO PIALA KAPOLRI TERBUKA TAHUN 2012 DI IKUTI OLEH 471 PESERTA TERDIRI DARI 353 PESERTA PUTRA DAN 118 PESERTA PUTRI SERTA WASIT SEBANYAK 30 0RANG.(28 WASIT PUTRA DAN 2 WASIT PUTRI)


PESERTA KEJUARAAN BELADIRI POLRI DAN JUDO
PIALA KAPOLRI TERBUKA TAHUN 2012
NO
DAERAH
JML
PESERTA
NO
DAERAH
JML
PESERTA
PUTRA
PUTRI
PUTRA
PUTRI
1.              
PJSI KALTIM
23
10
6
24.
PJKB
14
7
5
2.              
SETUKPA LEMDIKLAT
28
22
6
25.
POLDA BENGKULU
9
8
1
3.              
POLDA RIAU
16
12
4
26.
POLDA METRO JAYA
10
10
-
4.              
AKPOL
15
10
1
27.
POLDA SUMUT
18
17
-
5.              
PUSDIK POLAIR LEMDIKLAT
16
14
1
28.
PJSI JABAR
15
4
8
6.              
PJSI BABEL
6
-
4
29.
POLDA JATENG
34
22
8
7.              
PJSI JAMBI
15
11
2
30.
POLDA BANTEN
4
3
-
8.              
POLDA JAMBI
11
5
6
31.
POLDA SULUT
12
8
3
9.              
POLDA NTB
N
-
-
32.
POLDA JABAR
17
11
6
10.           
PJSI BALI
12
5
5
33.
SPN POLDA JABAR
20
8
12
11.           
POLDA SUMBAR
3
2
-
34.
POLDA KALTENG
9
7
-
12.           
POLDA LAMPUNG
12
12
-
35.
PJSI  KALTENG
5
3
-
13.           
PJSI LAMPUNG
17
8
9
36.
POLDA SULTENG
3
3
-
14.           
POLRESTA BANDAR LAMPUNG
10
7
3
37.
PJSI JATENG
11
5
4
15.           
POLRES METRO
1
1
-
38.
POLDA KALBAR
N
-
-
16.           
POLRES LAMPUNG SELATAN
4
2
2
39.
POLDA BENGKULU
9
9
-
17.           
PJSI SUMSEL
3
2
-
40.
POLDA KEPRI
9
9
-
18.           
TIM KOREA
17
12
-
41.
SPN POLDA KEPRI
2
2
-
19.           
POLDA JATIM
13
10
-
42.
SPN LIDO
5
5
-
20.           
PJSI D.I YOGYAKARTA
6
6
-
43.
BRIMOB POLDA METRO JAYA
5
5
-
21.           
KOPASUS
9
7
-
45.
POLRES METRO JAKUT
11
10
3
22.           
POLDA SUMSEL
25
19
6
44.
PJSI DKI JAYA
10
6
3
23.           
PJKB LEMDIKPOL
17
9
6
46.
RBC POLRES TANGERANG
9
5
4


SEMENTARA TIM POLDA SUMUT MENDAPAT PERINGKAT JUARA III BEREGU PUTRA YANG BERASAL DARI PERSONIL SAT BRIMOB POLDA SUMUT, DIANTARANYA BRIPKA DAVID EKA MANIHURUK, BRIPKA MIKA NIRWAN SIHOMBING DAN BRIGADIR NGADIRUN.

  
  DALAM PROGRAM KERJANYA PJB (PENGURUS JUDO  BHAYANGKARA) PUSAT MENCATAT:
    "Judo Polri terpadu beladiri Polri pada piala Kapolri dipertandingkan    Judo/bela diri Polri beregu wajib diikuti peserta Piala Kapolri ( Anggota Polri)".



     "Kerjasama dengan Korea Judo Secara berlanjut dibina kerjasama dengan pihak Korea  (Indnesia – Korea Judo Branch) , terutama dibidang kepelatihan dan  sarana".
 
dikutip dari situs www.humas.polri.go.id







No comments:

Post a Comment

Sesuai Peraturan Kapolri Nomor 7 Tahun 2008 tentang PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI PEMOLISIAN MASYARAKAT DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI.

Undang - undang No. 14 Tahun 2008 tentang KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK.

Menjalin Kemitraan (partnership and networking) adalah segala upaya membangun sinergi dengan potensi masyarakat yang meliputi komunikasi berbasis kepedulian, konsultasi, pemberian informasi dan berbagai kegiatan lainnya demi tercapainya tujuan masyarakat yang aman, tertib dan tenteram.

Silahkan sampaikan informasi, masukan, usul dan saran untuk mencapai citra Polri yang dicintai masyarakat.

Salam Persaudaraan!

Upacara "BUKADIK AK-49" Siswa Diktukba Polri Gel-II T.A. 2023

Hinai, Selasa (25/7/23).  Diktukba Polri merupakan tahap pendidikan dan latihan bagi calon Bintara Kepolisian yang telah melalui serangkaian...